Berbicara soal pariwisata, Indonesia memang tidak bisa dianggap remeh. Negeri elok yang satu ini memiliki ragam potensi wisata yang tak terhitung. Mulai dari wilayah barat indonesia hingga timur, semua memiliki keragaman wisata yang menjadi andalan dari masing masing wilayah. Bahkan ada beberapa pariwisata di Indonesia yang masuk ke dalam situs warisan dunia, seperti Candi Borobudur di Magelang atau Pulau Komodo di Nusa Tenggara Timur. Tak hanya itu, banyak juga pulau pulau di Indonesia yang menjadi…
Travelling merupakan sebuah kegiatan favorite bagi semua kalangan. Bahkan akhir akhir ini kegiatan ini bisa dibilang sebagai kegiatan wajib bagi Dolaners, para kawula muda yang sedang mencari jati diri. Liburan ke tempat yang sedang hitz bersama para sahabat sudah barang tentu menjadi agenda rutin setiap bulannya. Setiap perjalanan yang Dolaners lalui baik di dalam maupun di luar negeri pastinya akan memberikan pengalaman serta pembelajaran baru. Namun, kini Dolaners tidak perlu repot repot pergi ke luar…