
9 Coban Eksotis yang Musti Dilihat di Malang
Suara gemuruh air yang jatuh menderas ke bumi, buliran airnya yang menyapa wajah seakan mengucapkan selamat datang. Belum lagi kolam yang tenang dan airnya yang begitu jernih, seolah memanggil-manggil untuk diselami kedalamannya. Beginilah yang terasa bila Dolaners mengunjungi salah satu saja air terjun yang dimiliki Malang. Dan tak hanya satu, masih ada